Rabu, 12 Januari 2022 Bertempat di Aula Kayuh Baimbai Balai Kota Banjarmasin, Pemko Banjarmasin Melalui Bagian Pemerintahan Setdako Banjarmasin, menyelenggrakan Sosialisasi Penyusunan Dokumen EKPPD Tahun 2022 terhadap LKPj dan LPPD Pemko Banjarmasin Tahun 2021
Pada kesempatan imi Sosialisasi dibuka langsung oleh Walikota Banjarmasin Bapak H. Ibnu Sina
dan dihadiri oleh Kepala Biro Pemerintahan dan Otda Provinsi Kalimantan Selatan.
Sosialisasi ini dihadiri oleh Seluruh Pejabat Pemko beserta Tim Penyusun Dokumen EKPPD pada SKPD Masing-masing
dalam kegiatan ini juga turut diberikan penghargaan kepada Tim Penyusun EKPPD Tahun 2021 pada SKPd Dinas Kopumnaker, Dinas Lingkungan Hidup dan Barenlitbangda
untuk mengisi Sosialisasi, menghadirkan Narasumber dari Biro Pem dan Otda beserta Inspektorat Prov. Kalsel
Dalam Kesempatan ini juga Bagian Pemerintahan membagikan Surat Edaran Walikota Banjarmasin Nomor NOMOR : 130/ 019 -BAGPEM Tentang Permintaan Bahan Penyusunan Lkpj Walikota Banjarmasin Tahun Anggaran
2021, Lppd Kota Banjarmasin Tahun Anggaran 2021 Dan Rlppd Kota Banjarmasin
Tahun Anggaran 2021 Dalam Rangka Ekppd Tahun Anggaran 2022
untuk download Template, Juknis serta Informasi lain terkait Penyusunan LKPj dan LPPD Pemko Banjarmasin tahun 2021 bisa melalui Link dibawah ini
Post A Comment:
0 comments: